Warga Rusia Pilih Bali
Sebagai Pulau Terindah Sedunia
Moskow - Bali telah
merebut hati (Umum) masyarakat Rusia (Khusus). Bali menjadi juara Pulau
Terindah (Umum) tahun 2015 versi pembaca majalah pariwisata Condé Nast Traveler
di Moskow, Rusia (Khusus).
Bali mengalahkan Phuket (Thailand), Maladewa, Santorini (Yunani) dan Sri Lanka.
Dalam rilis KBRI Moskow kepada detikTravel (Umum), Kamis (24/3/2016) hasil
tersebut diumumkan dalam sebuah gala dinner di Hotel Metropol Moskow pada
tanggal 21 Maret 2016 (Khusus). Pada tahun 2013 Bali juga berhasil...